Indeks Pengumuman Halaman 10
Pengumuman Penerima Beasiswa IKAPCR Semester Genap TA 2015/2016
- Pengumuman
- oleh
Setelah melakukan tahapan demi tahapan seleksi pada adik-adik Mahasiswa Politeknik Caltex Riau untuk memilih penerima bantuan dari program Beasiswa IKAPCR 2015 untuk Semester Ganjil Tahun Ajaran 2015-2016 lalu, saat ini kembali terpilih 5 orang mahasiswa yang menerima Beasiswa IKAPCR 2015 untuk Semester Genap Tahun Ajaran 2015-2016. Berikut adalah 5 orang mahasiswa tersebut. NO NAMA MAHASISWA NIM JURUSAN / PRODI 1 Ganda Purnama Sari 1420401024 Elektro / T. Elektronika 2 Okta Riveranda 1257301042 Komputer / Sistem Informasi 3 Roza Fitria 1457301076 Komputer / Sistem Informasi 4 Fauzan Ali 1320402008 Elektro / T. Telekomunikasi 5 Miftachul Huda 1257301047 Komputer / Sistem Informasi Kepada nama-nama yang tersebut diatas, silahkan menemui Bu Indah Lestari selaku Ketua Tim Departemen Pendidikan IKAPCR untuk informasi lanjutan dan penandatanganan kontrak beasiswa Sebelum 13 Februari 2016. Diharapkan kepada yang bersangkutan untuk membawa Materai 6000 sebanyak 2 Lembar saat penandatanganan. Kepada adik-adik mahasiswa yang belum terpilih untuk menerima Beasiswa IKAPCR ini jangan berkecil hati, tetap tingkatkan prestasi kamu karena bisa jadi kamu adalah penerima Beasiswa IKAPCR di tahun berikutnya. Pekanbaru, 09 Februari 2016 Departemen Pendidikan IKAPCR
10 Hari Jelang Penutupan Program PSUD PCR
- Pengumuman
- oleh
Program Penjaringan Siswa Unggul Daerah (PSUD) Politeknik Caltex Riau (PCR) akan ditutup pada